Senin, 04 Januari 2010

nasi sudah menjadi bubur

seorang anak kecil sedang berjalan membawa seplastik telur ayam.dia berjalan berhati hati,karna pada saat itu jalan memang licin.namun tiba-tiba anak itu jatuh dan semua telurpun pecah.kemudian sang anak langsung berdiri dan meninggalkan telur yang sudah pecah.seseorang yang melihat hal tersebutpun heran lalu bertanya pada sang anak
"mengapa kamu meninggalkan telurmu nak?"
tanpa pikir panjang sang anak menjawab
"karna telur itu sudah pecah,buat apa saya ambil lagi?buat dimasakpun sudah tidak bisa".

kita sering menyesalkan kesalahan kita yang telah lalu.tanpa kita sadari hal itu justru merugikan kita sendiri.karna sebesar apapun kesalaham itu kita tidak akan bisa kembali kemasa itu untuk memperbaiki kesalahan kita.biarkan kesalahan menjadi pembelajaran untuk diri kita agar tidak mengulanginya dilain hari

Tidak ada komentar:

Posting Komentar